Apakah  Aman dan Sehat Makan Biji Alpukat?

- 20 Desember 2020, 19:44 WIB
Indonesia memiliki sekitar 7 jenis alpukat yang juara, unggul, dan cepat berbuah.
Indonesia memiliki sekitar 7 jenis alpukat yang juara, unggul, dan cepat berbuah. /Pixabay/silverstylus

PR Metro Lampung News -- Buah alpukat menjadi populer yang menjadi menu di seluruh dunia. 

Alpukat kaya gizi, enak dan mudah dihidangkan ke dalam makanan penutup yang lezat.

Satu buah alpukat memiliki satu biji besar yang biasanya dibuang, tetapi beberapa orang menyatakan itu memiliki manfaat kesehatan dan bisa dimakan.  

Namun, yang lain bertanya-tanya apakah itu aman untuk memakan biji alpukat? 

Biji alpukat terbungkus cangkang keras dan terdiri dari 13-18% ukuran buah utuh. 

Informasi tentang komposisinya terbatas, tetapi mengandung berbagai asam lemak, serat makanan, karbohidrat dan sejumlah kecil protein yang baik. 

Di lansir dari Healthline.com, biji alpukat juga dianggap kaya akan fitokimia, termasuk zat yang diproduksi tanaman untuk melindungi diri. 

Baca Juga: 7 Jenis Alpukat Paling Bagus, Juara, dan Cepet Berbuah

Baca Juga: Bahan dan Cara Membuat Masker Wajah dari Alpukat, Yuk Buat di Rumah!

Halaman:

Editor: D. W. Kusuma

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x