Tata Cara Ambil Sembako Pasar Jaya Pangan Murah, Program Pangan Bersubsidi Pemprov DKI Jakarta

- 9 September 2021, 22:41 WIB
Link dan tata cara ambil sembako, Program Pangan Bersubsidi, Pangan Murah KJP
Link dan tata cara ambil sembako, Program Pangan Bersubsidi, Pangan Murah KJP /Facebook Dinas DKI Jakarta/

PR Metro Lampung News-- Begini tata cara ambil sembako Pasar Jaya pangan murah, program pangan bersubsidi Pemprov DKI Jakarta.

Program Pangan Bersubsidi ini khusus untuk masyarakat wilayah DKI Jakarta. Para pemegang kartu KJP 2021, bisa langsung klik di https://antriankjp.pasarjaya.co.id.

Program pangan murah ini difungsikan untuk membantu ekonomi masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19.

Baca Juga: Cara Daftar dan Lokasi Pangan Murah Bersubsidi Antrian KJP Pasar Jaya Klik antriankjp.pasarjaya.co.id

Inilah beberapa barang yang bisa ditebus murah di Pasar Jaya bagi pemegang KJP 2021 wilayah DKI Jakarta sebagai berikut :

1. Tebus Beras Premium 5kg mendapatkan harga Rp 30.000

2. Tebus murah Daging Sapi Premium 1kg/bungkus dengan harga Rp 35.000

3. Tebus murah Daging Ayam 1kg/bungkus mendapatkan harga Rp 8.000

4. Tebus Murah Telur Ayam 1tray per 15 butir mendapatkan harga Rp 10.000

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah