Cara Mengurus ATM BCA yang Hilang Tanpa Buku Tabungan dan Surat Kehilangan dari Kantor Polisi 2021

- 25 Oktober 2021, 21:52 WIB
cara mengurus ATM BCA yang hilang tanpa buku tabungan dan surat kehilangan dari kantor Polisi 2021
cara mengurus ATM BCA yang hilang tanpa buku tabungan dan surat kehilangan dari kantor Polisi 2021 /Hanisaul Khoiriyah/Metro Lampung News

1. Datang ke kantor cabang BCA terdekat.

2. Informasikan ke satpam tujuan datang untuk mengurus kartu ATM BCA yang hilang.

3. Nasabah akan dibimbing oleh karyawan bank menuju mesin CS Digital.

4. Bila KTP masih bisa discan dan terbaca di mesin CS Digital, maka mengurus kartu ATM BCA yang hilang bisa diakukan lewat CS Digital tanpa harus ke petugas CS dan mengantre.

5. Bagi yang KTP nya tidak bisa dibaca oleh mesin CS Digital, maka silakan ambil nomor antrean untuk ke customer service.

6. Tunggu giliran hingga nomor antrean dipanggil.

7. Informasikan ke petugas untuk mengurus kartu ATM BCA yang hilang.

8. Petugas CS akan meminta data yang diperlukan, misalnya nomor rekening.

9. Ikuti seluruh proses yang ada dengan bimbingan dari CS BCA.

10. Sudah selesai, kartu ATM BCA yang hilang sudah diganti dengan yang baru.

Halaman:

Editor: Hanisaul Khoiriyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah