7 Manfaat Daun Seledri untuk Dikonsumsi Tubuh, Salah Satunya Menurunkan Hipertensi

- 11 Januari 2022, 14:35 WIB
7 manfaat daun seledri untuk dikonsumsi tubuh agar tetap sehat, salah satunya untuk menurunkan hipertensi
7 manfaat daun seledri untuk dikonsumsi tubuh agar tetap sehat, salah satunya untuk menurunkan hipertensi /Pixabay/McJapid/

Tak hanya itu, seledri juga bisa digunakan untuk cadangan nutrisi dan mengelola metabolisme lemak dalam tubuh.

6. Mencegah Infeksi

Biji tanaman seledri punya antimikroba khusus yang juga bermanfaat bagi tubuh. Selain itu, biji seledri ternyata sudah digunakan selama berabad-abad sebagai obat herbal dengan kandungan anti bakteri.

7. Mencegah Penyakit Kanker

Seperti sayuran adas, parsnip dan peterseli dan yang lainnya, seledri bisa berperan dalam memproteksi tubuh dari sel kanker. misalnya.

Kandungan Polyacetylenes pada seledri sering digunakan sebagai campuran obat Chemoprotective atau sebut saja obat pencegah efek samping kemoterapi. Polyacetylenes mampu membasmi racun dan mencegah usus, kanker payudara dan leukemia juga.

Sekian penjelasan tentang 7 manfaat daun seledri untuk dikonsumsi tubuh agar tetap sehat, salah satunya untuk menurunkan hipertensi.***

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah