Info Apa Arti Zoning, War, Mabar dan KDA ML di Mobile Legends, Cek Artinya Istilah Game MLBB

- 25 Mei 2022, 06:02 WIB
Info apa arti zoning, war, mabar dan KDA ML di Mobile Legends, cek artinya istilah game MLBB
Info apa arti zoning, war, mabar dan KDA ML di Mobile Legends, cek artinya istilah game MLBB /Instagram @realmobilelegendsid/

Zoning termasuk salah satu strategi yang sering ditemukan di game MLBB.

Istilah ini digunakan saat seorang player mengeluarkan skill secara terus menerus dan memberikan damage yang besar untuk menjaga jarak dari musuh agar mereka tidak berani mendekat.

Selain itu, strategi zoning juga dilakukan untuk mengganggu musuh ketika hendak melakukan farming.

Namun, tak semua hero bisa melakukan zoning, hanya hero yang punya skill dengan range serangan jauh saja yang bisa melakukan hal ini.

2. War

Teamfight atau biasa disebut war merupakan istilah ketika 5 pemain lawan dan 5 pemain tim saling bentrok untuk mengakhiri pertandingan lebih cepat.

Banyak faktor yang menentukan supaya bisa memenangkan war, seperti jumlah gold, kelengkapan item, buff, dan lain sebagainya.

3. Mabar

Istilah mabar mungkin sudah tak asing lagi meskipun bukan pemain Mobile Legends.

Sebab istilah ini tak hanya dipakai di game ML saja, tetapi di game online lainnya juga.

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah