Cara Mengembalikan File di Secure Folder Aman Samsung yang Hilang Letak dan Terkunci

- 7 Oktober 2021, 17:00 WIB
Cara mengembalikan file di Secure Folder Aman Samsung yang hilang letak dan terkunci
Cara mengembalikan file di Secure Folder Aman Samsung yang hilang letak dan terkunci / tangkapan layar apk aplikasi Secure Folder di Google Play Store/

Perlu diketahui perihal Anda yang melakukan rooting atau ROM khusus sehingga terdeteksi oleh secure folderr Aman Samsung.

Jika hal tersebut terdeteksi oleh Samsung, maka Folder Aman Anda akan terkunci secara otomatis dan juga permanen demi melindungi akun Anda.

Anda pun tak memiliki akses ke file atau data yang tersimpan dalam secure folder Aman Samsung.

Oleh karena itu Anda sangat disarankan untuk melakukan pencadangan file atau data dalam perangkat lain atau ke dalam Samsung Account.

Diketahui kalau Samsung sendiri tak akan bertanggungjawab atas setiap kehilangan file atau data, bahkan aplikasi yang timbul dari kegagalan Anda saat melakukan pencadangan.

Oleh sebab itu, ketika melakukan pencadangan dan pemulihan, pastikan jaringan internet terkoneksi dengan baik.

Sekian cara mengembalikan file di secure folder Aman Samsung yang hilang letak dan terkunci.***

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah