Alur Pendaftaran Online Calon Mahasiswa Universitas Malahayati Bandar Lampung 2021

- 29 Januari 2021, 14:29 WIB
Universitas Malahayati
Universitas Malahayati /Website Universitas Malahayati

PR Metro Lampung News-- Universitas Malahayati kembali membuka pendaftaran untuk mahasiswa baru, yang ingin melanjutkan ke jenjang pendidikan lebih tinggi.

Universitas Malahayati memiliki lima fakultas seperti Kedokteran, Hukum, Teknik, Kesehatan Masyarakat (Kesmas), dan Ekonomi yang dapat dipilih oleh calon mahasiswa baru.

Calon Mahasiswa Baru Mendaftarkan Diri Secara Online

Bagi calon mahasiswa baru baik lulusan SMK, SMA, maupun MA dapat mendaftarkan diri ke Universitas Malahayati secara online.

Semua yang berkaitan dengan informasi pendaftaran, dapat diakses di website https://pendaftaran.malahayati.ac.id/.

Ketua Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Malahayati Afit Afrizal mengatakan, untuk tahun ini Universitas Malahayati membuka pendaftaran mahasiswa baru dengan cara yang berbeda dari tahun sebelumnya, dimana Universitas Malahayati membuka pendaftaran dari awal hingga akhir prosesnya nanti secara online, karena mengurangi resiko Covid-19.

Baca Juga: Jangan Bingung, Ini Jurusan Favorit di Universitas Lampung Berdasarkan Fakultasnya!

Terdiri Atas Beberapa Alur yang Harus Dilalui Calon Mahasiswa

Mengenai Alur Pendaftaran yang harus dilalui oleh para calon mahasiswa baru yang ingin mendaftar di Universitas Malahayati, sebelumnya calon mahasiswa diharuskan memiliki alamat e-mail yang valid dan mempersiapkan diri untuk wawancara secara virtual.

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa

Sumber: Universitas Malahayati


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah