5 Manfaat Mengikuti Kegiatan Volunteer yang Perlu Kamu Ketahui dan Kenapa Penting

- 3 Mei 2022, 13:37 WIB
5 manfaat mengikuti kegiatan volunteer yang perlu kamu ketahui
5 manfaat mengikuti kegiatan volunteer yang perlu kamu ketahui /Pixabay/alexstrachan/

PR Metro Lampung News-- Volunteer secara singkatnya adalah berkontribusi baik waktu, tenaga, keahlian, untuk suatu kebutuhan, tujuan, ataupun misi tanpa keuntungan finansial.

Meskipun tanpa adanya keuntungan finansial, ternyata kegiatan volunteer juga memiliki banyak manfaat dan juga penting loh buat kamu.

Berikut ini merupakan 5 manfaat dari mengikuti kegiatan volunteer dan kenapa penting. Ini dia Jawabannya

1. Bertemu Orang Baru

Pastinya dengan mengikuti kegiatan volunteer kamu akan bertemu dengan banyak orang dari berbagai latar belakang yang berbeda.

Namun, dari latar belakang yang berbeda itu justru kamu bisa memiliki hubungan yang kuat.

Sebab, kegiatan volunteer tersebut memiliki tujuan atau goals yang sama.

Kamu akan senantiasa bersama-sama mewujudkan tujuan tersebut.

Bersama dengan teman-teman baru yang mempunyai minat, nilai, dan pandangan yang sama.

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x