Tips Cara Olah Daging Kambing Kurban Idhul Adha untuk Penderita Darah Tinggi Hipertensi Agar Tidak Kumat

- 20 Juli 2021, 22:37 WIB
agar tidak kumat darah tinggi dan hipertensi saat makan daging sapi atau kambing dari kurban ini ada tips dan cara
agar tidak kumat darah tinggi dan hipertensi saat makan daging sapi atau kambing dari kurban ini ada tips dan cara /pixabay shutterbug75/

3. Proses memasak

Hindari masak daging kambing dengan suhu terlalu panas yakni diatas 250⁰C, karena dapat merusak kandungan gizi di dalamnya.

Sebaiknya daging kambing tidak dibakar, dan digoreng, jika terpaksa menggunakan metode tersebut coba atur dan kurangi suhu panasnya.

Masak daging kambing dengan cara direbus atau dikukus, tapi tidak dianjurkan memakai santan dalam proses pengolahannya karena santan juga dapat menambah kolestrol bertambah.

4. Proses penyajian hidangan

Perbanyak sayuran kaya serat, vitamin dan mineral untuk menemani Anda makan daging kambing.

Namun tetap batasi konsumsi daging merah, karena apapun jenis dagingnya, jika tinggi lemak dan dikonsumsi secara berlebihan, semua daging justru berisiko meningkatkan tekanan darah akibat penumpukan lemak jenuh di dalam tubuh.

Demikian tips cara olah daging kambing kurban Idhul Adha 2021 untuk penderita darah tinggi atau hipertensi agar tidak kumat atau kumat. ***

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x