Manfaat Jahe Merah untuk Obat Alami 5 Penyakit Ini

- 22 Desember 2020, 16:23 WIB
5 manfaat jahe untuk pengobatan
5 manfaat jahe untuk pengobatan /Metro Lampung News/Hanisaul Khoiriyah

Baca Juga: Beragam Manfaat Minyak Jahe (Ginger Essential Oil) dan Efek Sampingnya

Flavonoid mengatasi peradangan yang terjadi ketika batuk. Misalnya peradangan pada tenggorokan. 

2. Meredakan sakit kepala

Berikutnya, sakit kepala yang sering diderita banyak orang juga dapat diatasi menggunakan jahe merah. Hal ini dikarenakan kandungan kamfena dan rasa pedas dalam jahe merah.

Baca Juga: 3 Tips Mengolah Wortel sebagai MPASI untuk Bayi

Cara mengonsuminya yaitu seduh potongan jahe merah dengan air panas. Jangan lupa bersihkan jahe merah terlebih dahulu.

3. Meningkatkan imunitas tubuh

Jahe merah juga bermanfaat untuk meningkatkan imunitas tubuh. Sebab, banyak kandungan vitamin C dan magnesium dalam jahe merah.

Cara mengonsumsinya juga sama seperti pengobatan sakit kepala. Bersihkan jahe merah, potong, dan seduh dengan air panas.

Baca Juga: Apakah  Aman dan Sehat Makan Biji Alpukat?

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah