Cara Daftar BPUM UMKM 2021 Serta Ini Syarat Lengkapnya Supaya Dapat Rp1,2 Juta

- 9 April 2021, 09:02 WIB
Laman e-FORMBRI untuk cek penerima BPUM
Laman e-FORMBRI untuk cek penerima BPUM /laman e-FORMBRI

Selanjutnya tinggal menunggu dari pihak pengusul karena akan di verifikasi terlebih dahulu data data anda.

Ketika sudah terverifikasi maka data anda akan di berikan ke dinas terkait yang membidangi UMKM.

Untuk selanjutnya cara cek apakah anda di terima atau tidaknya bisa langsung melalui link https://eform.bri.co.id/bpum dan caranya pun sangat mudah hanya dengan memasukkan NIK KTP.

Itulah cara daftar BPUM UMKM 2021 serta ini syarat lengkapnya supaya dapat Rp1,2 juta.***

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah