7 Tips Ampuh Merawat Anak Kucing yang Tak Memiliki Induk

- 15 Juni 2024, 09:05 WIB
7 Tips Ampuh Merawat Anak Kucing yang Tak Memiliki Induk
7 Tips Ampuh Merawat Anak Kucing yang Tak Memiliki Induk /

PR Metro Lampung News--Anak kucing yang tidak memiliki induk memerlukan perhatian dan perawatan ekstra untuk memastikan mereka tumbuh dengan sehat dan bahagia. Berikut 7 tips ampuh merawat anak kucing yang tak memiliki induk.

Selama ini sering kita melihat anak kucing yang dibuang karena tak memiliki induk sehingga susah untuk dirawat.

Padahal, dengan cara dan perhatian tertentu anak kucing tanpa induk bisa juga tumbuh sehat hingga dewasa.

Baca Juga: JANGAN SALAH!Begini Cara Mengolah Daging Sapi atau Kambing yang Sudah Disimpan lama di Kulkas

Melalui tujuh tips ampuh merawat anak kucing yang tak memiliki induk berikut ini diharapkan bisa membantu Anda merawat anak kucing hingga tumbuh besar.

Berikut 7 tips ampuh merawat anak kucing yang tak memiliki induk yang perlu diketahui;

1. Pemanasan dan Kebersihan

Pastikan anak kucing tetap hangat dengan cara meletakkannya di bantal pemanas atau botol air hangat yang dibungkus handuk.

Gantilah handuk tersebut secara berkala untuk menjaga kebersihan dan kesehatan anak kucing.

Halaman:

Editor: Malik Abdoel Djabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah