Cara Mengatasi Nomor KIP Kuliah Tidak Terdaftar 2022 Sehingga Belum Terdata di SBMPTN, Simak Alur yang Benar

- 24 Maret 2022, 00:39 WIB
Pengetahuan Cara mengatasi nomor KIP kuliah tidak terdaftar 2022 sehingga belum terdata di SBMPTN, simak alur yang benar
Pengetahuan Cara mengatasi nomor KIP kuliah tidak terdaftar 2022 sehingga belum terdata di SBMPTN, simak alur yang benar /tangkapan layar laman KIP-K Kemendikbud/

4. Jika sudah ada keterangan tersinkron maka silahkan kamu cek ke website SBMPTN sudah terdaftar atau belum

5. Selama belum terdaftar nomor KIP Kuliahnya maka tidak perlu dilanjutkan pendaftarannya

6. Namun kalau misal masih belum terdaftar padahal sudah tersinkron maka tetap ditunggu saja dulu

Apabila sudah lebih 1-2 hari maka kalian bisa hubungi helpdesk KIP Kuliah pada https://kip-kuliah.kemdikbud.go.id/panduan KLIK DI SINI.

Sekian artikel mengenai cara mengatasi nomor KIP kuliah tidak terdaftar 2022 sehingga belum terdata di SBMPTN, simak alur yang benar.***

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah