5 Bahaya Minuman Bersoda Cola Setiap Hari, Nomor 5 Paling Sering Terjadi

- 16 Juni 2021, 20:10 WIB
Ilustrasi 5 bahaya minuman bersoda cola setiap hari
Ilustrasi 5 bahaya minuman bersoda cola setiap hari /Pixabay/Lernestorod/

PR Metro Lampung News-- Sebagai salah satu jenis minuman yang punya brand terbesar di dunia, minuman bersoda seperti cola tentu sudah tidak asing lagi bagi kita. Nah ternyata ada 5 bahaya minuman bersoda cola setiap hari, nomor 5 paling sering terjadi.

Minuman yang memiliki nama lain coke dalam penyebutanya itu memang banyak dijumpai berbagai warung-warung maupun toko waralaba. Mesti tahu yah 5 bahaya minuman bersoda cola setiap hari.

Di Indonesia sendiri, minuman ini umum disuguhkan kepada para tamu dalam acara-acara kumpul bersama teman, keluarga, bahkan hari raya.

Rasanya yang enak dan segar, membuat minuman ini memiliki penikmat dengan jumlah yang tidak sedikit.

Sebagian besar tentu belum tahu bahaya yang akan mengintai tubuh akibat dari minuman berkarbonasi.

Nah ada juga yang sudah tahu tapi memang telanjur suka atau gemar minuman bersoda, makanya enggan beralih ke jenis minuman lain.

Berikut 5 bahaya minuman bersoda cola setiap hari, nomor 5 paling sering terjadi:

1. Gula Darah Tinggi atau Diabetes

Kandungan gula yang terdapat dalam minuman Cola cukup banyak yah sehingga dapat menyebabkan penyakit gula darah atau diabetes.

Mengutip dari laman resmi Cocacola.co.id setidaknya terdapat 10.6 g kandungan gula dalam 100 ml Coca-Cola.

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah