Link Rekrutmen PT ASABRI Calon Pegawai BUMN Februari 2022 Fresh Graduate, Jadwal, Format File Daftar Online

- 24 Februari 2022, 23:19 WIB
Catat Link rekrutmen PT ASABRI calon pegawai BUMN Februari 2022 fresh graduate segala jurusan, jadwal, format file daftar online
Catat Link rekrutmen PT ASABRI calon pegawai BUMN Februari 2022 fresh graduate segala jurusan, jadwal, format file daftar online /website Rekrutmen ASABRI https://rekrutmen.asabri.co.id/pages/general/position/

PR Metro Lampung News-- Menerima juga yang S1 dan D4 serta yang pengalaman maksimum 2 tahun kerja untuk loker tersebut. Berikut link rekrutmen PT ASABRI calon pegawai BUMN Februari 2022 fresh graduate segala jurusan, jadwal, format file daftar online.

Rekrutmen ASABRI Februari 2022 ini diselenggarakan secara online atau dinamakan sebagai ASABRI e-recruitment.

Jadwal pendaftaran ASABRI adalah 23 Februari 2022 hingga 28 Februari 2022 untuk area penempatan di Kantor Pusat Jakarta.

Diketahui PT ASABRI Persero beralamat di Gedung ASABRI Lt.3 Jl. Mayjen Sutoyo No.11 CawangJakarta, Indonesia, telepon +62 (21) 1500 043, e-mail [email protected] tersebut.

Berikut persyaratan atau kualifikasi umum rekrutmen BUMN ASABRI Februari 2022:

1. Usia maksimal 30 tahun pada tanggal 1 Maret 2022

2. Pendidikan terakhir min. D4/S1 dari Perguruan Tinggi dengan akreditasi min. B dan IPK 3.00 Lulusan baru (Fresh Graduate) atau memiliki pengalaman 1-2 tahun

3. Memiliki kemampuan komunikasi dan penggunaan Microsoft Office yang baik

4. Tidak memiliki hubungan keluarga dengan Komisaris, Direksi, dan Karyawan PT ASABRI (Persero).

5. Silahkan daftar online melalui link berikut ini rekrutmen.asabri.co.id dengan menyiapkan file yang diunggah dalam bentuk JPG atau JPEG sebagai berikut :

- Foto Profil, nama, NIK, email, no HP, tempat lahir, tanggal lahir, jenis kelamin, agama, status marital, alamat domisili, provinsi, kota

- Tahun Lulus, IPK, akreditasi jurusan, Perguruan Tinggi, jurusan, KTP, ijazah, transkrip nilai, dan CV

Berikut daftar bidang pekerjaan pada open rekrutmen ASABRI Februari 2022 dan jumlah pendaftar per 24 Februari 2022 :

1. Staf Bidang Audit Penjaminan Mutu Level: Non Manajerial.

Persyaratan: S1 Manajemen/ Akuntansi/ Sistem Informasi/ Teknik Industri atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 846 orang

2. Staf Bidang Sekretariat Umum Level: Non Manajerial.

Persyaratan: D4/S1 Ilmu Administrasi Negara/ Ilmu Komunikasi/ Sekretaris/ Administrasi Perkantoran/ Ilmu Perpustakaan atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 1468 orang

3. Staf Bidang Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Level: Non Manajerial.

Persyaratan: S1 Administrasi Negara/ Ilmu Komunikasi/ Kesejahteraan Sosial/ Antropologi/ Ilmu Politik/ Sosiologi atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 1219 orang

4. Staf Bidang Perencanaan Strategis Level: Non Manajerial.

Persyaratan: D4/S1 Akuntansi/Manajemen Keuangan/Manajemen Bisnis/Ekonomi atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 684 orang

5. Staf Bidang Monitoring dan Evaluasi Renstra Level: Non Manajerial.

Persyaratan: D4/S1 Statistika/ Ekonomi atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 436 orang

6. Staf Bidang Manajemen Perubahan Level: Non Manajerial

Persyaratan: D4/S1 Manajemen/ Teknik Industri/ Statistika/ Sistem Informasi/ Matematika atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 2 orang
Terdaftar: 810 orang

7. Staf Divisi Aktuaria Level: Non Manajerial

Persyaratan: D4/S1 Matematika/ Statistika/ Asuransi / Aktuaria atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 3 orang
Terdaftar: 455 orang

8. Staf Bidang Analisis Investasi Level: Non Manajerial

Persyaratan: D4/S1 Keuangan/ Manajemen atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 2 orang
Terdaftar: 615 orang

9. Staf Bidang Operasional Sistem Level: Non Manajerial

Persyaratan: S1 Sistem Informasi/ Ilmu Komputer/ Teknik Komputer atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 669 orang

10. Staf Bidang Aset Level: Non Manajerial

Persyaratan: D4/S1 segala jurusan

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 2991 orang

11. Staf Bidang Hukum Level: Non Manajerial

Persyaratan: S1 Hukum

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 1189 orang

12. Staf Bidang Pembayaran Operasional Level: Non Manajerial

Persyaratan: D4/S1 Akuntansi/ Ekonomi atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 831 orang

13. Staf Bidang Perbendaharaan Level: Non Manajerial

Persyaratan: D4/S1 Akuntansi/ Ekonomi atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 741 orang

14. Staf Divisi Manajemen Risiko Level: Non Manajerial

Persyaratan: D4/S1 Manajemen/ Ekonomi/ Hukum/ Teknik Industri atau jurusan lain yang relevan

Dibutuhkan: 2 orang
Terdaftar: 915 orang

Untuk persyaratan spesifik bidang pekerjaan pada open rekrutmen ASABRI Februari 2022 sekaligus link daftar kerja silahkan akses https://rekrutmen.asabri.co.id/pages/general/position tersebut.

Sekian artikel mengenai link rekrutmen PT ASABRI calon pegawai BUMN Februari 2022 fresh graduate segala jurusan, jadwal, format file daftar online.

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah