Alasan NIK KTP Tidak Terdaftar di eform.bri.co.id/bpum dan Cara Daftar Banpres BPUM PNM Mekaar Dapat Rp3,6 Jut

- 2 Juni 2021, 14:34 WIB
NIK KTP tidak terdaftar di eform.bri.co.id
NIK KTP tidak terdaftar di eform.bri.co.id /Tangkapan layar laman Eform BRI/

Berikut lembaga penyalur bantuan BLT UMKM 2021:

1. Bank Rakyat Indonesia (BRI)

2. Bank Negara Indonesia (BNI)

3. Bank Pembangunan Daerah (BPD)

Nah sudah tahu kini bagaimana caranya, setelah terdaftar bisa langsung cek status penerimaan Banpres BPUM PNM Mekaar secara online di link eform.bri.co.id.

Ini info cara cek daftar penerima Banpres BPUM PNM Mekaar yang cair di BRI dapat BLT UMKM:

1. Langsung akses link eform.bri.co.id/bpum di browser

2. Masukkan NIK pada eKTP dan tulis kode verifikasi alias chapta

3. Tekan Proses Inquiry

Bila terdaftar, maka silakan mencairkan ke cabang BRI paling dekat segera supaya bisa dapat modal usaha.

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x