Ayo Cek Jadwal Pencairan Kartu Sembako BPNT Lebih Cepat Awal Januari 2021, Ini Cara Pengambilannya

- 3 Januari 2021, 10:26 WIB
Jadwal pencairan Kartu sembako BPNT dan cara ambil di E-Warong
Jadwal pencairan Kartu sembako BPNT dan cara ambil di E-Warong /Pixabay/ndolangfahada/

Masyarakat hanya berhak mendapatkan salah satu dari ketiga bantuan Kemensos yang diperpanjang 2021. 

Tujuannya supaya bantuan dan mananfaat masing-masing program bisa merata dan adil dirasakan masyarakat. Tentunya supaya perekonomian Indonesia bisa pulih secepatnya di masa pandemi. 

Jadwal pencairan Kartu Sembako BPNT adalah pada 4 Januari 2021 sudah mulai disalurkan. 

Baca Juga: BLT UMKM Diperpanjang 2021 ke Tahap 3, Cara Daftar Supaya Dapat Rp2,4 Juta

Masyarakat bisa ambil bantuan Kartu Sembako BPNT dengan cara di bawah ini. 

1. Siapkan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) 

2. Datang ke E-Warong terdekat

3. Beli bahan sembako menggunakan KKS. 

Itulah informasi jadwal pencairan Kartu Sembako BPNT yang cair awal Januari 2021 beserta cara ambil bantuan sembako. ***

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah