4 Cara Memperpendek Link Google Drive dan Google Form seperti dengan Bitly dan GG.GG

- 18 Maret 2021, 15:52 WIB
Cara memperpendek link Google Drive dan Google Form
Cara memperpendek link Google Drive dan Google Form /Pixabay/viarami

PR Metro Lampung News-- Terkadang kamu pasti repot ketika menerima link Google Form atau Google Drive apalagi jika tautan itu bukan link hidup. Berikut 4 cara memperpendek link Google Drive dan Google Form seperti dengan bitly dan GG.GG.

Google memang memiliki banyak layanan yang memudahkan tapi terkadang ketika hendak dicopy dan dibagikan tautannya panjang sekali. Melalui 4 cara memperpendek link Google drive dan Google Form dengan bitly dan GG.GG akan membuat lebih simpel.

Google Drive adalah layanan penyimpanan gratis melalui cloud storage. 

Baca Juga: Cara Mengatasi Lupa Kata Sandi Gmail Email Google Begini Tips Tahap-Tahapannya

Sementara Google Form adalah kontak yang bisa digunakan untuk website kita atau blog.

Berikut 4 cara memperpendek link google drive dan Google Form dengan bitly dan GG.GG.

Untuk membuat link menjadi pendek melalui bitly dilakukan dengan:

1. Buat akun bitly

2. Klik tombol create link di menu dashboard

3. Tempel link Google Form atau Google Drive

Baca Juga: Apa itu Penipuan Whaling dan Pharming dan Scammer, Simak Disini Agar Tak Jadi Korban

4. Kemudian isi box judul/title dengan didahului bit.ly...(nama file yang ingin kamu isi) setelah itu klik save.

Untuk memperpendek link melalui GG.GG

Sedang untuk memperpendek tautan melalui GG.GG dilakukan dengan cara:

Baca Juga: Lirik Lagu To The Bone Viral di Tiktok Arti When Pamungkas Said Serta Terjemahannya

1. Akses situs GG.GG

2. Tempel link Google Drive atau Form dalam box yang sudah disediakan

3. Pilih opsi customize link

4. Isi nama link sesuai keinginan kamu

5. Pilih shorten url

Itulah cara memperpendek link Google Drive dan link Google Form seperti pada bitly dan GG.GG. ***

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah