Cara Publikasi Jurnal Nasional Secara Gratis dan Cepat 2021

- 30 Maret 2021, 17:59 WIB
Ilustrasi seseorang sedang menyiapkan bahan tulisan untuk membuat sebuah jurnal nasional
Ilustrasi seseorang sedang menyiapkan bahan tulisan untuk membuat sebuah jurnal nasional /pixabay/Pexels

2. Mengikuti aturan forman yang dibuat penerbit jurnal

Setiap penerbit jurnal memiliki aturan dan format dalam penulisan jurnal yang berbeda-beda. Harus disesuaikan dengan forman yang ada mulai dari template jurnal, cara penulisan dan lain-lain.

3. Submit jurnal sesuaikan dengan bidang ilmu yang relevan dengan isi tulisan

Ketika isi tulisan tentang ilmu alam maka sudah seharusnya mengirim tulisan jurnal ke penerbit yang di bidang ilmu alam bukan pada bidang sosial.

4. Topic yang dibahas unik dan terbaru

Keunikan dan kebaruan dari hasil penelitian menjadi pertimbangan penting dari setiap penerbit jurnal.

Karena ketika tema yang dibahas baru maka suatu penerbit jurnal sudah dapat memproyeksikan bahwa tulisan itu akan banyak yang membacanya.

Berikut cara publikasi jurnal nasional secara gratis 2021.

a. Cari di mesin pencarian ‘open jurnal system’

b. Pilih salah satu alamat website jurnal yang muncul dan sesuaikan dengan isi tulisan yang akan dikirim

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah