Informasi Formasi CPNS dan PPPK Kemenag 2021 dan Guru Agama

- 1 Juni 2021, 17:59 WIB
Ilustrasi seseorang sedang mencari informasi mengenai formasi CPNS dan PPPK Kemenag 2021
Ilustrasi seseorang sedang mencari informasi mengenai formasi CPNS dan PPPK Kemenag 2021 /pixabay/Firmbee/

b. Termasuk juga guru eks THK-II yang belum lolos seleksi PNS atau PPPK tahun sebelumnya

c. Terdaftar di Dapodik atau Data Pokok Pendidikan

d. Merupakan lulusan PPG atau pendidikan profesi guru yang saat ini tidak mengajar.

Para pendaftar diberikan kesempatan sebanyak 3 kali untuk dapat mengikuti seleksi ketika memang belum dinyatakan lolos seleksi.

Untuk saat ini, Tim Kemenag masih melakukan penyusunan soal dan modul untuk tes seleksi PPPK yang sudah dilakukan sejak Mei-Juni.

Rencananya pada bulan Agustus 2021 dijadwalkan akan diadakan pelaksanaan seleksi.

Pendaftaran seleksi PPPK guru agama dapat dilakukan di website resmi SSCASN-PPPK

Klik di sini

Nah itulah tadi artikel tentang informasi formasi CPNS dan PPPK Kemenag 2021 dan guru agama. Semoga bermanfaat. ***

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa

Sumber: SSCASN BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah