Rekomendasi Wisata Kuliner Makanan dan Minuman Ketika Sedang Berlibur di Jogja Lengkap Alamat dan Harga

- 2 Juni 2022, 22:24 WIB
Mari Simak rekomendasi wisata kuliner ketika sedang berlibur di Jogja lengkap dengan alamat dan harga menu
Mari Simak rekomendasi wisata kuliner ketika sedang berlibur di Jogja lengkap dengan alamat dan harga menu /instagram @gudegyudjum dan @sateklathakmakadi/

Meskipun cukup sederhana tapi disana memiliki ciri khas yang berbeda dengan warung-warung lainnya.

Jika kamu sedang di Jogja, kamu bisa sarapan, makan siang dan makan malam disana, karena buka dari pukul 07.00-21.30 WIB.

4. Gudeg Yu Djum

Gudeg menjadi salah satu kuliner khas Jogja yang sangat terkenal.

Meskipun Yu Djum sendiri sudah wafat tetapi cita rasa nya masih sangat khas.

Warung Gudeg Yu Djum memiliki banyak cabang yaitu ada yang di Jl. Wijilan (Keraton), Jl Malioboro dan ada yang di pusat.

Untuk cabang yang di pusat merupakan sebuah dapur utama tetapi ada warungnya dan sudah berdiri sejak tahun 1951.

Jika kamu sedang berkunjung di Jogja kamu bisa mampir warung itu dari pukul 05.00-19.00 WIB.

Menu Gudeg Yu Djum sangat beragam. Namun untuk menu paket, ada Gudeg Nasi, Gudeg Besek dan Gudeg Kendil.

Untuk harganya cukup terjangkau, kamu hanya perlu menyiapkan uang mulai dari Rp.16.000.

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah