Ini 5 Efek Samping Minum Air Degan Kurang Baik Penderita Diabetes

- 1 Januari 2021, 22:21 WIB
Ilustrasi ada 5 efek samping minum air kelapa muda atau degan.
Ilustrasi ada 5 efek samping minum air kelapa muda atau degan. /Pixabay/Josch13 /

Baca Juga: Nikmati Segarnya Degan Berpadu dengan Jelly yang Lembut, Begini Resep Degan Jelly Kekinian

4. Gula Tinggi

Air degan diminum sebagai pengganti jus lain, karena orang mengira gulanya rendah.

Secangkir air degan mengandung 6,26 gram gula. Jadi, konsumsi air degan harus dihindari oleh penderita diabetes.

Baca Juga: Segarnya Degan Bakar Dicampur Rempah, Buat Sendiri di Rumah

5. Mungkin Bertindak Sebagai Pencahar

Konsumsi air degan berlebih bisa berbahaya, karena memiliki efek pencahar pada sistem pencernaan Anda, karena airdegan adalah pencahar alami.

Cukup jelas 5 efek samping minum air kelapa muda atau tua sama saja. Soalnya tidak bagus buat kesehatan tubuh.***

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah