Selain Doctor Strange in the Multiverse of Madness, Inilah 3 Film Terbaik yang Disutradarai Sam Raimi

- 6 Mei 2022, 19:41 WIB
Sutradara Sam Raimi
Sutradara Sam Raimi /Instagram @spiderman.raimi.archives/

PR Metro Lampung News-- Sam Raimi menuai banyak pujian usai pemutaran Doctor Strange in the Multiverse of Madness. Banyak kalangan yang bahagia mendapati lelaki itu kembali didapuk sebagai sutradara.

Apalagi mengenai film Doctor Strange in the Multiverse of Madness merupakan film yang ditunggu-tunggu para penggemar.

Bahkan usai pemutaran, tak sedikit yang menyebut jika film garapan Sam Raimi ini ibarat sebuah tas yang berisi beragam perasaan, yaitu campur aduk menjadi satu tanpa bisa diungkapkan.

Film Doctor Strange in the Multiverse of Madness sendiri adalah film sekuel yang kali ini, setting waktunya diambil setelah Spider-Man: No Way Home.

Hanya saja, Sam Raimi bukan sekadar menciptakan Doctor Strange in the Multiverse of Madness. Ia telah menyutradarai banyak film epik yang membuat penonton berdecak kagum. Di antaranya adalah 3 film terbaik di bawah ini:

1. Spiderman 1

Spiderman 1 adalah film legendaris yang tayang perdana pada tahun 2002. Dibintangi Tobey Maguire dan Kirsten Dunst, film ini seakan menjadi cikal bakal viralnya Spiderman.

Sam Raimi seakan mampu melihat potensi Tobey Maguire yang menjadi tokoh Peter Parker. Ia mampu menyulap aktor tersebut menjadi pahlawan berkostum laba-laba.

Tak ayal jika film ini menjadi salah satu film terlaris. Bahkan terus diputar saat liburan.

2. The Evil Dead

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah