Mnet Minta Maaf Soal Soundtrack Remix Azan di Acara Street Women Fighter yang Viral di Twitter dan TikTok

- 9 September 2021, 12:44 WIB
MNet minta maaf setelah viral di Twitter dan TikTok gegara remix azan di acara Street Women Fighter
MNet minta maaf setelah viral di Twitter dan TikTok gegara remix azan di acara Street Women Fighter /IG Instagram Mnet Dance /

PR Metro Lampung News-- Kabar terbaru MNet minta maaf setelah viral di Twitter dan TikTok perihal soundtrack remix azan di acara Street Women Fighter.

Para netizen sejak 08 September 2021 kemarin kecam MNet dengan hastagh #Mnetapologize yang viral di Twitter dan tersebar di media sosial lain seperti TikTok.

Hastagh #Mnetapologize pun hingga artikel ini dibuat pada 09 September 2021 masih berada di urutan pertama di Twitter.

Bahkan FYP TiKTok selalu bermunculan tentang video cuplikan dari acara Street Women Fighter yang instrumennya terdapat suara azan yang di remix.

diketahui intrumen azan yang di remix tersebut berada di awal-awal acara Street Women Fighter di Kanal TV MNet asal korea Selatan.

Netizen pun ramai-ramai menyerang seluruh akun media sosial MNet yaitu Twitter resmi MNet @mnet_dance dan Instagram resmi @mnet_official dan @mnet_dance.

Setelah mendapat serangan darO netizen dengan komentar di seluruh postingan dan mereport akun dari MNet.

Akhirnya pada 08 September 2021 sekitar jam 23.00 WIB lewat akun instagram MNet memberikan klarifikasi dan permintaan maaf atas tayangan yang menggunakan azan yang di remix.

Bentuk Klarifikasi terdiri dari bahasa korea dan juga bahasa inggris. Berikut terjemahan artinya klarifikasi tersebut sebagai berikut.

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah