Penyebab Gagal Penarikan Saldo di Tiktok Lite Aplikasi Penghasil Uang

- 7 Mei 2021, 12:28 WIB
Tampilan riwayat transaksi poin dan jumlah saldo yang diperoleh
Tampilan riwayat transaksi poin dan jumlah saldo yang diperoleh /tangkapan layar/Tiktok Lite/

Ketika salah satu dari cara di atas belum disambungkan dengan akun Tiktok Lite maka akan menyebabkan gagalnya proses penarikan.

Solusinya adalah sambungkan terlebih dahulu akun Tiktok Lite Anda pada salah satu pilihan di atas maka saldo akan bisa dicairkan atau ditarik.

3. Adanya error system

Sering pula terjadi kegagalan dalam proses penarikan saldo karena disebabkan dari error system aplikasi Tiktok Lite.

Hal ini disebabkan karena kemungkinan adanya high traffic dari Tiktok Lite karena pengguna sedang melakukan proses transaksi secara bersamaan.

Solusinya adalah dengan mencoba lagi beberapa saat bisa dengan diberi jeda sekitar 15 menit sampai 30 menit.

4. Masih menggunakan Tiktok Lite versi lama

Belum dilakukannya update aplikasi Tiktok Lite versi lama ke versi terbaru maka akan menyebabkan kurang optimalnya performa aplikasi.

Solusinya adalah segera lakukan update aplikasi Tiktok Lite ke versi paling baru.

5. Banyak Cache di HP Anda

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah