Cara Mengatasi Tidak Bisa Ganti Akun Mobile Legends Pakai Google Play

- 25 Desember 2020, 21:15 WIB
Ilustrasi cara mengatasi tidak bisa ganti akun Mobile Legends (ML)
Ilustrasi cara mengatasi tidak bisa ganti akun Mobile Legends (ML) /Metro Lampung News/Alfanny Pratama

PR Metro Lampung News-- Ini cara mengatasi tidak bisa ganti akun Mobile Legends (ML). Biasanya akun Mobile Legends dikaitkan di Google Play.

Mengganti akun Mobile Legend bisa dilakukan melalui fitur gati akun yang ada di setting akun dari ML tersebut.

Pada saat menginstall akun Mobile Legend kebanyakan dari kita hanya menautkan akun Mobile legend pada akun Gmail atau Google Play.

Baca Juga: 5 Perempuan Cantik Ini Kekasih Para Pro Player Mobile Legends

Maka pada saat aplikasi Mobile Legend yang kita gunakan akan kita pindahkan ke perangkat yang lain cara ini terkadang tidak bisa begitu saja dilakukan.

Saat kita melakukannya akan muncul peringkatan “akun ini sudah terhubung dengan platform ini, tidak dapat beralih”.

Baca Juga: Loops Esports Didiskualifikasi, Ini Penjelasan Pihak PUBG Mobile

Sebenarnya cara ini dapat diatasi dengan membuat akun Moontoon terlebih dahulu dan mengganti akun menggunakan akun Moontoon.

Sayangnya untuk sebagian orang yang lupa atau belum menautkan akun moonton, menggantinya melalui akun Google Play menjadi satu-satunya pilihan. Tenang, mengganti akun Mobile Legend menggunakan Google Play masih bisa dilakukan.

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x