Contoh Teks Protokol MC Sambutan Idul Fitri 1442 H dan Susunan Acara Terbaru 2021

- 11 Mei 2021, 09:57 WIB
Ilustrasi datangnya bulan syawal saat Idul Fitri 2021 1442 H
Ilustrasi datangnya bulan syawal saat Idul Fitri 2021 1442 H /pixabay/pinterastudio/

 

PR Metro Lampung News-- Sebentar lagi akan tiba waktu lebaran. Berikut ini contoh teks protokol MC sambutan Idul Fitri 1442 H dan susunan acara terbaru 2021.

Simak ulasan mengenai contoh teks protokol MC sambutan Idul Fitri 1442 H dan susunan acara terbaru 2021.

Lebaran adalah momen yang ditunggu-tunggu oleh banyak orang terutama oleh anak kecil karena biasanya akan ada pembagian uang saku lebaran untuk anak-anak.

Lebaran memang identik dengan suka cita, kebahagiaan dan kegembiraan yang terlihat dari raut wajah seseorang.

Namun secara mendalam, makna lebaran adalah menuju ke kemenangan karena telah berhasil melewati puasa ramadhan sebualn penuh.

Puasa selama sebulan penuh itu menjadi pelatihan bagi seseorang tidak hanya dalam menahan lapar dan dahaga tapi juga hawa nafsu.

Idul Fitri akan dihiasai oleh suara kumandang takbir yang mengema dari berbagai sudut tempat ibadah seperti mushola atau masjid.

Pada masa pandemi covid 19 seperti sekarang ini biasanya akan dilarang mengadakan takbir keliling di jalanan.

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x