Cara Mendapatkan dan Melihat Kode Registrasi Sekolah Pusdatin Kemdikbud

- 5 Januari 2022, 12:03 WIB
Cara mendapatkan dan melihat kode registrasi sekolah Pusdatin Kemdikbud
Cara mendapatkan dan melihat kode registrasi sekolah Pusdatin Kemdikbud /sdm.data.kemdikbud.go.id/

PR Metro Lampung News--Berikut ini adalah cara mendapatkan dan melihat kode registrasi sekolah Pusdatin Kemdikbud. 

Informasi ini ditujukan untuk Anda yang sedang mencari informasi tentang cara mendapatkan kode registrasi Pusdatin Kemdikbud, simak sampai selesai langkah-langkahnya di bawah ini.

Pada Kamis, 4 Januari 2022 mulai dibuka pendaftaran akun LTMPT 2022 untuk sekolah.

Dalam pendaftaran akun LTMPT 2022 ini diperlukan NPSN atau Nomor Pokok Sekolah Nasional dan kode Pusdatin Kemdikbud atau registrasi Dapodik Kemdikbud.

Baca Juga: Cara Mendapatkan STB Gratis dari Pemerintah Set Top Box Kominfo 2022 dan Daftar DTKS Online

Jika tak ada kedua atau salah satu dari kode tersebut, dapat dipastikan Anda tidak akan bisa melakukan registrasi LTMPT 2022.

Perlu diketahui bahwa kode registrasi Pusdatin Kemdikbud ini digunakan untuk mengakses data di Dapodik dan aplikasi lainnya yang berkaitan dengan akses website Kemdikbud.

Kode registrasi Pusdatin kemdikbud ini akan diberikan ketika pihak sekolah sudah mendaftar di Dinas Pendidikan dan ketika registrasi Dapodik.

Kode registrasi Pusdatin Kemdikbud sangat penting dan sangat rahasia.

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah