Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 Halaman 75 76 77 78 79 80 81 82 83 84 Mengapa Minyak Bumi Tidak Dapat Diperbarui

- 15 April 2021, 16:00 WIB
Soal tema 9 kelas 4
Soal tema 9 kelas 4 /Bsd.pendidikan.id/

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 Halaman 84 85 86 87 88 89 90 91 92 93 Buku Tematik Hasil Pertambangan dan Manfaat

Kunci jawaban tema 9 kelas 4 halaman 81

1. Jelaskan proses pembentukan minyak bumi!

Jawaban: Prosesnya dimulai ketika tanaman dan hewan terkubur di lapisan kerak bumi. Semua sisa tanaman dan hewan tergerak ke kerak bumi oleh karena pergerakan lempeng bumi.
Semua sisa tanaman dan hewan tersebut kemudian menjadi fosil dan bereaksi dengan gas alam. Reaksi akan mengubah fosil menjadi cairan hitam yang disebut minyak bumi.

Info Penting: Ini Daftar Lengkap Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 Halaman Awal Sampai Akhir KLIK LINK => DI SINI <=

2. Mengapa minyak bumi tidak dapat diperbarui?

Jawaban: Karena proses pembentukannya yang sangat lama.

3. Sebutkan contoh pemanfaatan minyak bumi dalam kehidupan manusia!

Jawaban: Menjadi bahan bakar seperti solar, bensin, oli, dan minyak tanah. Lalu, menjadi bahan cat minyak, cat dinding, cat besi.

Penjelasan: kalian bisa baca materinya di halaman 780 79 untuk menemukan jawaban di atas yah.

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama

Sumber: Buku Tematik SD


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah