Cara Panduan Pendaftaran Vaksin Mandiri Kimia Farma Mulai 12 Juli 2021 di Jakarta, Jawa dan Bali

- 11 Juli 2021, 15:21 WIB
Ilustrasi vaksinasi.
Ilustrasi vaksinasi. /UNSPlASH/Steven Cornfield//

PR Metro Lampung News-- PT Kimia Farma Tbk. Buka vaksin mandiri mulai 12 Juli 2021 di Jakarta, Jawa dan Bali, simak cara panduan pendaftaran untuk vaksin mandiri.

Jadi mulai besok Senin tanggal 12 Juli 2021 masyarakat Indonesia memiliki pilihan untuk bisa vaksin secara berbayar di klik Kimia Farma, maka perlu perhatikan cara panduan pendaftaran vaksin mandiri ini ya.

Vaksin mandiri berbayar dinamakan program Vaksin Gotong Royong (VGR) yang diluncurkan guna mendukung program vaksinasi nasional sebagai upaya percepatan tercapainya kekebalan tubuh komunal (herd immunity).

Nah, dana yang perlu disiapkan untuk melalukan vaksin mandiri di Kimia Farma ditetapkan sebesar Rp 879.140 untuk dua kali penyuntikan.

Dengan rinciannya, harga vaksin jenis Sinopharm sebesar Rp 321.660 per dosis dan tarif layanannya sebesar Rp 117.910 per dosis.

Baca Juga: Cek Harga dan Lokasi Tempat Vaksin Mandiri di Kimia Farma Jenis Vaksin Sinopharm Jakarta, Jawa dan Bali

Setelah tahu harga vaksin mandiri di Kimia Farma, maka cari tahu juga cara panduan pendaftarannya untuk vaksin corona mandiri di Kimia Farma.

Sebelumnya lokasi vaksin mandiri ada di delapan tempat kliki Kimia Farma yang tersebar di enam kota di Indonesia dengan rincian sekitar Jakarata, Jawa dan Bali

1. Jakarta

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x