Tak Hanya Cantik, 7 Bunga Ini Juga Bisa Dimakan

- 14 Januari 2021, 10:30 WIB
Bunga mawar.*
Bunga mawar.* /Pixabay/congerdesign

Makanlah kelopaknya saja, karena daun dan batangnya bukan camilan yang enak.

Kelopak mawar memiliki rasa yang sangat aromatik, dan sedikit manis.

Bunga Mawar bisa dimakan mentah, dicampur ke dalam berbagai buah atau salad hijau atau dikeringkan dan ditambahkan ke granola atau ramuan campuran.

Kelopak mawar lebih segar jika dicampur dan ditambahkan ke air meneral untuk membuat minuman infus mawar, selai dan jeli.

Kelopak Mawar yang dicincang dapat dimbahkan ke gula atau mentega agar memberikan aroma yang unik.

Seperti banyak Bunga yang dapat dimakan lainnya, Mawar juga menawarkan manfaat kesehatan.

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa senyawa tertentu dalam mawar dapat berperan dalam mengurangi kecemasan dan meningkatkan relaksasi.

Baca Juga: Syarat Menerima Bantuan Modal Kewirausahaan Rp3,5 Juta

5. Bunga Labu/zucchini

 

Bunga zucchini
Bunga zucchini Pixabay/stevepb

Halaman:

Editor: D. W. Kusuma

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x