4 Cara Merawat Wijaya Kusuma Agar Subur dan Cepat Berbunga

- 5 Januari 2021, 19:20 WIB
Cara merawat Wijaya Kusuma supaya subur dan cepat berbunga
Cara merawat Wijaya Kusuma supaya subur dan cepat berbunga /Pixabay/4547/

PR Metro Lampung News-- Tanaman Wijaya Kusuma sudah tidak asing di telinga apalagi bagi pecinta tanaman hias. Ada cara merawat Wijaya Kusuma agar subur dan cepat berbunga.

Merawat Wijaya Kusuma bisa dibilang cukup mudah dibanding tanaman hias lainnya. 

Wijaya Kusuma bersahabat dengan panas matahari. Jadi, bisa ditaruh di luar rumah seperti di bagian teras.

Baca Juga: Inilah Cara Stek Daun dan Batang Tanaman Begonia Polkadot Supaya Cepat Berkembang Biak dan Subur

Selain bisa mempercantik area depan rumah, tanaman Wijaya Kusuma juga bisa diperbanyak untuk dijual. 

Terlebih, masyarakat kini semakin banyak yang mengoleksi berbagai jenis tanaman hias termasuk Wijaya Kusuma. 

Dilansir dari kanal Youtube Efrodina Official, berikut adalah tips cara merawat Wijaya Kusuma supaya subur dan cepat berbunga.

Baca Juga: 3 Cara Merawat Begonia Polkadot Mudah Agar Subur dan Tips Tidak Layu

1. Gunakan media tanam yang benar

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x