BLT UMKM Diperpanjang 2021 ke Tahap 3, Cara Daftar Supaya Dapat Rp2,4 Juta

- 2 Januari 2021, 18:06 WIB
Cara daftar BLT UMKM supaya dapat Rp2,4 juta diperpanjang 2021
Cara daftar BLT UMKM supaya dapat Rp2,4 juta diperpanjang 2021 /Pixabay/naobim/

d. Perbankan dan perusahaan pembiayaan yang terdaftar di Otorisasi Jasa Keuangan (OJK)

Baca Juga: Tak Perlu Datang ke Kantor Pos, Ini Skema BLT 2021 Wilayah Jabodetabek

Setelah mendaftarkan diri, jangan lupa selalu pantau informasi lanjutannya. Selain itu, harus sabar menunggu dan mengecek di laman https://eform.bri.co.id/bpum.

Cek secara berkala dan rutin. Sebab, berdasarkan pengalaman penerima BLT UMKM sebelumnya, sering terjadi status penerima yang berubah. 

Misalnya awal cek di eform BRI tidak terdaftar, lalu menunggu beberapa waktu dan ketika mengecek lagi berubah menjadi terdaftar. 

Maka, penting untuk sabar dan cari informasi sebanyak-banyaknya. 

Demikian cara daftar BLT UMKM tahap 3 diperpanjang pada 2021. ***

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x