Daftar Bansos BLT Bantuan Pemerintah Pada Masa PPKM, Cek Segera Agar Bisa Langsung Cair

- 6 Juli 2021, 10:54 WIB
Daftar Bantuan daei Pemerintah Saat PPKM
Daftar Bantuan daei Pemerintah Saat PPKM /PIXABAY/ekoanug /

PR Metro Lampung News-- Berikut daftar bansos bantuan pemerintah yang akan diberikan pada masa PPKM, Anda bisa segera cek agar bisa langsung cair.

Pemerintah akan segera mempercepat proses penyaluran bantuan Pemulihan Ekonomi Nasional pada masa penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Pulau Jawa dan Bali yang dimulai 3-20 Juli 2021.

Dari beberapa beberapa bantuan yang akan disalurkan kepada masyarakat, yakni salah satunya bansos tunai Rp 300 ribu, bantuan sembako, Program Keluarga Harapan (PKH), hingga dikabarkan akan ada diskon tarif listrik PLN.

Penyaluran dari sejumlah bantuan akan segera dipercepat dan memungkinkan penerima bantuan akan segera cair pada minggu kedua bulan Juli 2021.

Baca Juga: Link Daftar Kota atau Kabupaten Bantuan 1,2 Juta BLT UMKM BPUM 2021 Bagi Pelaku Usaha Mikro

Bagi kalian yang ingin melakukan pengecekan apakah Anda mendapatkan salah satu atau beberapa bantuan ini, caranya sangat mudah tanpa berbelit-belit.

Pertama-tama Anda hanya perlu mengakses sejumlah situs masing-masing kementerian atau pihak penyalur bantuan tersebut.

Contohnya :

cekbansos.kemensos.go.id untuk mencek penerima bansos langsung tunai Rp 300 ribu.

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x