Resmi Ditutup, Kopri PMII Putri Komisariat STMIK Pringsewu Sukses Gelar SIG Angkatan ke-2

- 5 April 2021, 13:47 WIB
Resmi ditutup, Korp PMII Putri Komisariat STMIK Pringsewu sukses gelar SIG angkatan ke-2
Resmi ditutup, Korp PMII Putri Komisariat STMIK Pringsewu sukses gelar SIG angkatan ke-2 /Nasirudin Latif/PRMN Metro Lampung News

Baca Juga: Embung Purworejo Negeri Katon Pesawaran, Tempat Wisata Keluarga Murah Meriah

Sekolah Islam Gender untuk menggembleng kualitas kader perempuan bertujuan agar perempuan memiliki kualitas setara dengan lelaki, sehingga posisi perempuan tidak selalu dihegemoni oleh laki-laki, kata Desi.

Adapun Peserta SIG yang di laksanakan dua hari ini dari STMIK PRINGSEWU, STMIK Kota Agung, STIT PRINGSEWU, UAP PRINGSEWU, STKIP, MALAHAYATI, dan Universitas Lampung (Unila).

Demikian informasi bahwa resmi ditutup, Korp PMII Putri Komisariat STMIK Pringsewu sukses gelar SIG angkatan ke-2 ***

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x