Tips Merawat Alocasia di Dalam Ruangan

- 6 Januari 2021, 22:52 WIB
Alocasia Black Velvet
Alocasia Black Velvet /Backyard Boss

PR Metro Lampung News-- Jika Anda seorang penggemar tanaman dalam ruangan yang mencari tanaman unik untuk koleksi tanaman hias Anda, maka Alocasia adalah pilihan yang ideal untuk Anda.

Alocasia dikenal juga sebagai Afrika Mask atau tanaman keris.

Meski begitu, Alocasia sama sekali tidak berasal dari Afrika.

Nama ini didapatkan dari kemiripannya dengan topeng upacara ukiran tangan yang ditemukan di  Afrika.

Alocasia  sebenarnya berasal dari Kepulauan Filipina.

Ada lebih dari 50 spesies tanaman keris dan hibrida Alocasia, sehingga sulit untuk mengidentifikasi sejarah genetik yang tepat dari tanaman yang biasanya dijual di katalog dan toko.

Alocasia terkenal karena bentuk daunannya yang mencolok.

Meski begitu tanaman Atika Mask ini bukanlah tanaman hias yang mudah dirawat.

Baca Juga: Dua Jenis Alocasia yang Populer

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa

Sumber: Gardening Know How


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x