Muasal Buah Mangga dan Deskripsi Singkatnya yang Penting Diketahui

- 25 Desember 2020, 10:49 WIB
Ilustrasi buah mangga yang dijual dengan harga puluhan juta rupiah.
Ilustrasi buah mangga yang dijual dengan harga puluhan juta rupiah. /Pixabay/liwanchun

PR Metro Lampung News-- Mangga (Mangifera indica), menjadi salah satu buah yang banyak dibudidayakan di kawasan tropis. 

Dilansir dari Britannica, pohon mangga dianggap asli Asia selatan, terutama Myanmar dan negara bagian India, dan banyak kultivar telah dikembangkan.

Mangga merupakan sumber buah yang kaya vitamin A , C, dan D.

Baca Juga: Ini 20 Lagu Natal Teratas yang Enak Didengar

Baca Juga: Kata-Kata Natal Inspiratif yang Bisa Anda Posting Di Media Sosial (Facebook, Instagram, WA, Twitter)

Deskripsi Fisik

Pohon mangga bisa mencapai ketinggian 15-18 meter (50-60 kaki).

Daun sederhana berbentuk lanset, panjangnya mencapai 30 cm (12 inci).

Bunganya kecil, merah muda, dan harum.

Halaman:

Editor: D. W. Kusuma

Sumber: Britannica


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x