Info Apakah Orang Islam Boleh Merayakan Hari Boyfriend Day atau Haram

- 3 Oktober 2022, 11:02 WIB
info apakah orang Islam boleh merayakan hari Boyfriend Day atau haram
info apakah orang Islam boleh merayakan hari Boyfriend Day atau haram /Pixabay/maklay62/

PR Metro Lampung News-- Inilah info apakah orang Islam boleh merayakan hari Boyfriend Day atau haram.

Tepat pada 3 Oktober 2022 diperingati sebagai National Boyfriend Day 2022.

Tentunya menjadi hari spesial karena bisa diperingati oleh pasangan muda mudi yang berpacaran. 

Lalu juga National Boyfriend Day 2022 menjadi momentum memberikan hadiah pada pasangan. 

Baca Juga: Jawaban untuk Happy Boyfriend Day 3 Oktober 2022 Ucapan ke Pacar Cewek yang Romantis

Misalnya kasih kado boneka, bunga, hingga kejutan yang akan diingat sebagai memori manis. 

Intinya adalah pada saat memperingati National Boyfriend Day 2022 kalian menunjukkan kasih sayang. 

Sehingga pacar atau pasangan kalian menjadi lebih dihargai dan diapresiasi. 

Nah bagi yang sudah sering merayakan National Boyfriend Day 2022 tentunya hal lumrah. 

Namun ada juga yang mempertanyakan apakah orang Islam boleh merayakan hari Boyfriend Day atau haram. 

Halaman:

Editor: Hanisaul Khoiriyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x