Jawaban Sebutkan 5 Faktor yang Menyebabkan Terjadinya Perbedaan Kebutuhan Setiap Individu Manusia

- 28 Januari 2023, 10:52 WIB
jawaban sebutkan 5 faktor yang menyebabkan terjadinya perbedaan kebutuhan setiap individu manusia
jawaban sebutkan 5 faktor yang menyebabkan terjadinya perbedaan kebutuhan setiap individu manusia /pixabay.com/


PR Metro Lampung News—Simak sampai akhir untuk menemukan jawaban sebutkan 5 faktor yang menyebabkan terjadinya perbedaan kebutuhan setiap individu manusia.

Sebelum membahas tentang 5 faktor yang membuat kebutuhan setiap individu berbeda, ada baiknya bahas dulu definisi tentang kebutuhan itu sendiri.

Kebutuhan adalah segala sesuatu yang dibutuhkan manusia untuk mempertahankan kelangsungan hidupnya dan mencapai kesejahteraan.

Setiap orang di dunia ini pasti memiliki kebutuhan.

Mulai dari kebutuhan primer, sekunder maupun tersier.

Kebutuhan tersebut bisa jadi berbeda antara orang yang satu dengan lainnya.

Perbedaan kebutuhan setiap individu tersebut disebabkan berbagai hal.

Bisa jadi karena kegiatan kita, pekerjaan maupun usia membuat pengeluaran menjadi berbeda.

Contohnya saja kebutuhan anak sekolah dengan karyawan tentu berbeda. Anak sekolah butuh alat tulis, tas, uang jajan dan sebagainya.

Sedangkan karyawan butuh laptop, jas, dan kebutuhan lainnya.

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x