Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 1 SD Halaman 115 116 117 118 119 120 Buku Tematik Subtema 4 Kerja Sama Lingkungan

- 18 Februari 2021, 07:55 WIB
Lengkap ada materi, soal, dan kunci jawaban tema 6 kelas 1 sd halaman 115 116 117 118 119 120 buku tematik subtema 4 pembelajaran 1 bekerja sama menjaga lingkungan.
Lengkap ada materi, soal, dan kunci jawaban tema 6 kelas 1 sd halaman 115 116 117 118 119 120 buku tematik subtema 4 pembelajaran 1 bekerja sama menjaga lingkungan. /Buku Tematik SD/PRMN Metro Lampung News/ D.W.Kusuma

PR Metro Lampung News-- Tentunya ingatkan kita sudah belajar lingkungan yang ada disekitar nah kini adik-adik akan mempelajari, mengecek, dan evaluasi karena lengkap ada materi, soal, dan kunci jawaban tema 6 kelas 1 sd halaman 115 116 117 118 119 120 buku tematik subtema 4 pembelajaran 1 bekerja sama menjaga lingkungan.

Penulis sudah menyiapkan materi dan kuncitema 6 kelas 1 sd halaman 115 116 117 118 119 120 buku tematik subtema 4 pembelajaran 1 bekerja sama menjaga lingkungan.

Sebelum mengerjakan tugas terlebih dahulu untuk membaca cerita Siti dan teman-teman bekerja sama menjaga lingkungan agar dapat memahami tugas yang diberikan.

Jika dilakukan bersama-sama akan lebih mudah untuk menjaga lingkungan. Materi ini akan membahas kegiatan-kegiatan yang bisa mengajak siswa untuk menjaga lingkungan yang ada disekitarnya.

Setelah selesai mengerjakan tugas dengan baik atau maksimal silahkan untuk mengecek kunci jawaban tema 6 kelas 1 sd halaman 115 116 117 118 119 120 buku tematik subtema 4 pembelajaran 1 bekerja sama menjaga lingkungan.

Selama belajar dari rumah orang tua bisa mendampingi anak-anak belajar agar siswa bisa memahami materi dengan mudah.

Materi pertama akan diawali dengan membaca sebuah cerita.
Bacalah cerita di bawah ini dengan suara yang nyaringnya.

Bekerja Sama Menjaga Lingkungan
Siti adalah tetanggaku.
Siti menanam banyak pohon di rumahnya.

Info Penting : Ini Daftar Lengkap Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 1 Halaman Awal Sampai Akhir KLIK LINK DI SINI

Siti menyapu lingkungan rumahnya setiap hari.
Siti selalu membersihkan saluran air di depan rumahnya.

Di halaman rumah tidak ada air tergenang.
Sampah tersimpan di tempatnya dengan rapi.

Keluarga Siti tetangga yang baik.
Kami membersihkan saluran air bersama.

Kami menyiram tanaman bersama.
Kami bekerja sama menjaga lingkungan.

Aku bersyukur bertetangga dengan Siti.

Selesai membaca, silahkan mengerjakan tugas yang telah disediakan. Penulis juga sudah menyiapkan kunci jawabannya.

Amati teks Bekerja Sama Menjaga Lingkungan.
Jawablah pertanyaan berikut.

1. Tuliskan satu kalimat tentang rumah Siti. Gunakan kata-katamu sendiri.

Jawaban : Rumah Siti sangat nyaman karena Siti rajin membersihkan rumahnya.

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama

Sumber: Buku Tematik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x