Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 SD Halaman 106 107 108 109 110 111 112 113 114 Subtema 2 Pembelajaran 6 Pakaian

- 14 Februari 2021, 12:12 WIB
Tema 7 kelas 3 SD Subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi
Tema 7 kelas 3 SD Subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi /Metro Lampung News / Silviana

PR Metro Lampung News-- Selamat sore dan selamat berakhir pekan sobat belajar, kita masih berlanjut untuk sama-sama mengerjakan soal dan kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 106 107 108 109 110 111 112 113 114 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi.

Pada subtema 2 pembelajaran 6 ada narasi pakaian profesi hingga mencaei banyaknya simetri putar tentunya akan makin membuat kamu bersemangat mengerjakan soal dan kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 106 107 108 109 110 111 112 113 114 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi.

Pada sore hari yang cerah ini sewaktu sobat belajar mengerjakan soal dan kunci jawaban Tema 7 Kelas 3 SD halaman 106 107 108 109 110 111 112 113 114 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi bisa dikerjakan perlahan-lahan namun harus paham ya dengan materi.

Pakaian Profesi

Edo dan teman-temannya belajar tentang pakaian profesi. Pakaian profesi adalah pakaian yang digunakan oleh profesi tertentu.

Pakaian tersebut biasa dikenakan saat mereka bekerja. Pada zaman dahulu tidak ada pakaian profesi seperti saat ini.

Pakaian profesi banyak jenisnya. Ada pakaian profesi yang dikenakan oleh dokter, tentara, dan polisi. Ada juga pakaian profesi pilot dan pengacara.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 SD Halaman 98 99 100 101 102 103 104 105 Subtema 2 Pembelajaran 5 Pakaian

Pakaian profesi dikenakan sesuai keperluan. Dokter memakai pakaian dokter saat praktik. Pak polisi mengenakan seragam polisi saat bertugas.

Ibu pengacara mengenakan pakaian pengacara saat bersidang. Pakaian profesi tidak dipakai setiap saat.

Banyak orang senang mengenakan pakaian profesi. Pakaian profesi adalah tanda pengenal suatu profesi. Orang yang mengenakan pakaian polisi adalah seorang polisi.

Kita dapat membedakan pilot dengan pramugari dari pakaian yang dikenakannya. Pakaian profesi juga dapat menjadi kebanggaan orang yang memakainya.

Kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 106 107 108 109 110 111 112 113 114 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi berikut disajikan kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman107 108 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi

Amatilah teks “Pakaian Profesi”!

Jawablah pertanyaan berikut ini!

1. Apa saja yang diceritakan teks? Yang diceritakan dalam teks yaitu Edo dan teman-temannya belajar tentang pakaian profesi. Pakaian profesi banyak jenisnya. Pakaian profesi dikenakan sesuai keperluan. Banyak orang senang mengenakan pakaian profesi.

2. Apakah orang zaman dahulu mengenakan pakaian profesi saat bekerja? Mengapa?

Orang zaman dahulu tidak mengenakan pakaian profesi seperti saat ini karena pada zaman dahulu belum ditemukan teknologi produksi sandang.

Info Penting Tema 7 Kelas 3: Ini Daftar Lengkap Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman Awal Sampai Akhir KLIK LINK DI SINI

3. Pakaian profesi apa yang sangat ingin kamu kenakan? Mengapa?

Saya ingin mengenakan pakaian profesi dokter karena saya ingin merawat dan menyembuhkan pasien yang sakit.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman 125 126 127 128 129 130 131 132 Subtema 3 Pembelajaran 2 Alat Komunikasi

4. Apa kelebihan dan kekurangan memakai pakaian profesi? Kelebihan memakai pakaian profesi adalah dapat menunjukkan identitas atau jenis profesi orang yang mengenakan pakaian tersebut dan dapat menjadi kebanggaan orang yang memakainya. Sedangkan kekurangannya adalah membeda-bedakan orang berdasarkan profesinya.

Baca Juga: Jawaban Tema 7 Kelas 3 SD Halaman 85 86 87 88 89 90 Subtema 2 Pembelajaran 3 Kain Adat Indonesia

5. Apa yang ingin kamu tanyakan tentang pakaian profesi? Tuliskan pertanyaanmu! Apakah pakaian profesi dikenakan setiap saat?

Kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 106 107 108 109 110 111 112 113 114 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi yuk kita simak kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 109 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi

Ayo Bercerita

Amati kembali teks “Pakaian Profesi”!
Berceritalah kepada temanmu tentang pakaian profesi! Berceritalah secara bergantian!

Pakaian profesi banyak jenisnya. Pakaian profesi dikenakan sesuai keperluan. Banyak orang senang mengenakan pakaian profesi.

Pakaian profesi adalah pakaian yang digunakan oleh profesi tertentu. Pakaian profesi biasa dikenakan saat mereka bekerja.

Pakaian profesi banyak jenisnya diantaranya pakaian dokter, tentara, polisi, pilot dan pengacara dan masih banyak yang lainnya. Pakaian profesi dikenakan sesuai keperluan.

Dokter, Pak polisi, dan Ibu pengacara mengenakan pakaian profesi saat bertugas saja. Banyak orang senang mengenakan pakaian profesi. Pakaian profesi adalah tanda pengenal suatu profesi. Pakaian profesi dapat digunakan untuk membedakan jenis profesi dan menjadi kebanggaan pemakainya.

Kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 106 107 108 109 110 111 112 113 114 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi ayo berlatih kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 110 111 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi

Edo dan teman-temannya sangat senang belajar tentang pakaian profesi. Mereka berencana mengadakan kegiatan menarik. Mereka ingin memakai pakaian profesi sesuai cita-cita.

Setiap anak memiliki cita-cita. Mereka memiliki cita-cita yang berbeda. Udin ingin menjadi dokter. Dayu ingin menjadi pilot. Lani ingin menjadi perawat. Edo ingin menjadi polisi. Siti ingin menjadi perancang busana. Beni ingin menjadi penyiar televisi. Amatilah gambar Edo dan teman-temannya! Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut!

1. Siapa sajakah yang mengenakan pakaian profesi?

Yang mengenakan pakaian profesi yaitu Udin, Dayu, Lani, Beni, Siti, dan Edo.

2. Apakah semua pekerjaan memiliki pakaian profesi khusus? Jelaskan! Tidak semua jenis pekerjaan memiliki pakaian profesi, misalnya saja nelayan atau petani atau pedagang warung tidak memiliki pakaian profesi.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman 116 117 118 119 120 121 122 123 124 Subtema 3 PB 1 Sejarah Komunikasi

3. Bagaimana sikapmu jika memiliki teman-teman yang berbeda cita-cita denganmu? Jelaskan!

Jika ada teman yang berbeda cita-citanya, sikap saya adalah menghargai pilihan cita-citanya tersebut.

Info Penting Tema 7 Kelas 3: Ini Daftar Lengkap Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman Awal Sampai Akhir KLIK LINK DI SINI

Kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 106 107 108 109 110 111 112 113 114 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi yyo mencoba soal dan kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 111 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi

Edo dan teman-temannya mempunyai cita-cita yang berbeda. Perbedaan itu tidak membuat mereka berpecah belah. Mereka berbeda, tetapi tetap rukun.

Bagaimana dengan kamu? Apakah kamu memiliki perbedaan dengan teman-temanmu? Tanyalah teman-temanmu apa cita-citanya! Tanyakan kepada teman laki-laki dan perempuan. Tuliskan hasil temuanmu pada bagan berikut!

Tetap bersatu dalam perbedaan
• Cita-cita teman laki-laki :
Dokter, polisi, tentara, pilot, masinis, pramugara
• Cita-cita teman perempuan : pramugari, guru, Perancang busana, penyiar, perawat, dan dokter.
• Persamaan : Siswa laki-laki dan perempuan sama-sama memiliki cita-cita dalam berbagai profesi.

Info Penting Tema 7 Kelas 3: Ini Daftar Lengkap Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman Awal Sampai Akhir KLIK LINK DI SINI

• Perbedaan : Mereka dapat memiliki cita-cita yang berbeda sesuai keinginan masing-masing pribadi.

• Perbuatan yang harus dihindari : Menganggap cita-cita sendiri lebih baik dari teman yang lainnya, sombong, dan mengejek cita-cita teman lainnya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman 125 126 127 128 129 130 131 132 Subtema 3 Pembelajaran 2 Alat Komunikasi

• Perbuatan yang harus dilakukan : Menghargai cita-cita teman lainnya, memberi dukungan kepada teman agar cita-citanya tercapai, dan mendoakan agar harapan mereka terkabul.

Kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 106 107 108 109 110 111 112 113 114 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi ayo menulis kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 112 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 3 Halaman 162 163 164 165 166 Subtema 4 Buku Tematik Ciri-Ciri Pemborosan Energi

Kamu sudah menuliskan perbuatan yang harus dihindari dalam keberagaman. Ceritakan maksud salah satu perbuatan yang kamu tulis!

Apa akibat jika perbuatan itu tidak kamu lakukan? Apa akibat jika perbuatan itu kamu lakukan? Tuliskan ceritamu pada tempat yang tersedia!

Kita tak boleh mengganggap cita-cita kita lebih tinggi dari yang lainnya dan kita tidak boleh sombong dengan cita-cita yang dimiliki.

Kita harus mendukung dan mendoakan teman agar cita-cita yang mereka pilih dapat tercapai. Jika kita sombong, maka akan timbul ketidakharmonisan antar teman, teman kita pun akan berkecil hati.

Untuk mencapai cita-cita tersebut tentunya kita harus belajar dengan tekun dan selalu berusaha. Jika kita malas belajar tentunya cita-cita tersebut akan sulit tercapai.

Ayo Mencoba

Kamu sudah mempelajari bermacam-macam motif pada kain. Motif-motif itu berbentuk bangun datar. Masih ingatkah kamu dengan karton bentuk bangun datarmu?

Ayo kita berkreasi kembali dengan karton berbentuk bangun datar! Buatlah bentuk yang berbeda dari yang pernah kamu buat! Lakukan sesuai langkah-langkah pada kegiatan sebelumnya!

Apakah bentuk bangun datar yang kamu buat memiliki simetri putar? Lakukanlah percobaan dengan gembira!

Kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 106 107 108 109 110 111 112 113 114 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi ayo berlatih kunci jawaban Tema 7 kelas 3 SD halaman 113 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi

Catatlah hasil percobaanmu pada tabel berikut! Beri tanda (✓) jika memiliki dan ( X ) jika tidak memiliki. Tuliskan banyak simetri putar jika ada!
• Persegi panjang (✓) 2 simetri putar
• segitiga sembarang ( X ) tidak ada simetri putar

Info Penting Tema 7 Kelas 3: Ini Daftar Lengkap Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman Awal Sampai Akhir KLIK LINK DI SINI

• layang layang ( X ) tidak ada simetri putar
• jajar genjang (✓) 2 simetri putar
• trapesium (✓) tidak ada simetri putar

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman 125 126 127 128 129 130 131 132 Subtema 3 Pembelajaran 2 Alat Komunikasi

Kegiatan bersama orang tua yaitu orang tua menceritakan pengalamannya tentang kebersamaan di tengah keberagaman dengan teman teman masa kecilnya, sekian kunci jawaban Tema 7 kas 3 SD halaman 106 107 108 109 110 111 112 113 114 subtema 2 pembelajaran 6 pakaian profesi semoga teman teman bisa lebih memahami tentang perbedaan pakaian profesi dan cita-cita ya.***

Editor: D. W. Kusuma

Sumber: Buku Tematik SD


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x