Viral Polsek Candipuro Lampung Selatan Dibakar Massa, Diduga karena Polisi Tak Bisa Tangkap Begal

18 Mei 2021, 21:20 WIB

PRMN Metro Lampung News-- Berikut video lengkap berasal dari akun Facebook Hafid Drumerminala yang viral Polsek Candipuro Lampung Selatan dibakar massa. Diduga massa yang berasal dari Desa Beringin Kencana, Candipuro, Lamsel tersebut geram karena kinerja polisi setempa tidak mampu menangkap pelaku begal. Soalnya masyarakat sekitar merasa resah sering terjadinya begal dan penodongan setiap hari di wilayah tersebut.

Video Lainnya

Terpopuler

Terpopuler Pikiran Rakyat Network

PRMN TERKINI

x