Kenapa Kode OTP BCA Tidak Masuk? Ini Penyebab dan Cara Mengatasi Kode OTP BCA Mobile Banking Tidak Terkirim

- 9 November 2022, 21:37 WIB
Jawaban kenapa kode OTP BCA tidak masuk? Penyebab dan cara mengatasi kode OTP BCA mobile banking tidak terkirim.
Jawaban kenapa kode OTP BCA tidak masuk? Penyebab dan cara mengatasi kode OTP BCA mobile banking tidak terkirim. /Pixabay/JESHOOTS-com

4. Masukkan kode akses sebanyak 6 digit alphanum

5. Klik login

6. Klik cek saldo, maka akan muncul pemberitahuan "Masukkan kode OTP"

7. Klik kirim kode OTP, Anda akan diarahkan untuk mengirim SMS ke 69888, ikuti format yang ada, pastikan mengirim dengan kartu sim yang nomornya sudah diaktifkan di Bank.

Ingat, pastikan pulsa reguler ada dan internet berjalan stabil, nomor aktif, tidak dalam masa senggang atau terblokir pihak provider.

8. Tunggu beberapa saat, dan kode OTP akan segera masuk via SMS, silahkan kembali ke jendela aplikasi BCA mobile

9. Segera masukkan kode OTP dalam jangka waktu sekitar beberapa detik sebelum kode hangus

10. Maka Anda silahkan kembali ke menu utama aplikasi BCA mobile dan klik cek saldo kembali dengan memasukkan pin.

Pastikan Anda menekan menu "Kirim Ulang Kode Aktivasi" tidak lebih dari sebanyak 3 kali.

Jika kamu sudah melebih batas pengiriman kode OTP transaksi, maka kamu dapat menghubungi Halo BCA di nomor layanan 1500888 untuk dibantu melakukan reset akun.

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x