3 Cara Cek Nomor Seri ICCID Kartu Tri dan All Operator, Cara Mengetahui Secara Online

- 3 Agustus 2022, 17:46 WIB
Cara cek nomor seri ICCID Kartu Tri dan All Operator,  mengetahui secara online
Cara cek nomor seri ICCID Kartu Tri dan All Operator, mengetahui secara online /Pixabay / Pexels/

PR Metro Lampung News-- Berikut 3 cara cek nomor seri ICCID Tri dan all operator, dapat diketahui secara online.

Cara cek nomor seri ICCID belakangan sering dibutuhkan lantaran banyak pengguna kartu TRI dan operator lain belum mengetahui langkah-langkahnya.

Terdapat beberapa cara cek nomor seri ICCID bagi pengguna kartu TRI dan operator lain.

Ada baiknya sebagai pengguna kita memahami terlebih dahulu apa itu ICCID.

ICCID merupakan kepanjangan dari (Intergrated Circuid Card Identifier).

ICCID ialah serial number yang berjumlah 19 hingga 20 digit, namun beberapa operator ada yang memiliki 13 dan 15 digit serial number.

Serial number yang disebut ICCID tersebut berfungsi sebagai angka identifikasi data dari setiap kartu SIM yang diedarkan.

Nomor ICCID umumnya dapat dilihat di kemasan atau bungkus kartu perdana yang baru saja dibeli.

Letak nomor ICCID sendiri berapa di balik bungkusan kartu perdana tersebut.

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x