Cara Daftar Shopee Paylater Beserta Syarat dan Limit Penggunaan Terbaru Buat Pengguna Baru

- 30 April 2022, 18:49 WIB
Syarat aktifasi atau daftar Shopee PayLater yang harus diketahui oleh pengguna baru
Syarat aktifasi atau daftar Shopee PayLater yang harus diketahui oleh pengguna baru /Instagram.com/@shopeepay-id

PR Metro Lampung News- Cara daftar Shopee PayLater merupakan informasi yang dibutuhkan oleh para pemula atau pengguna baru dilayanan ini.

Untuk bisa aktifkan akun Shopee PayLater sendiri para pengguna harus memenuhi beberapa syarat dan ketentuan pendaftaran yang telah diberikan oleh layanan tersebut.

Sebelum mendaftar akun Shopee PayLater ada baiknya bagi para calon pengguna untuk mengetahui dan memahami tentang layanan tersebut.

Shopee PayLater adalah suatu layanan yang dapat di akses dalam aplikasi online shop Shopee itu sendiri.

Layanan ini memungkinkan pengguna untuk dapat membeli suatu barang dengan metode pembayaran cicilan.

Saat membeli barang dengan menggunakan Shopee PayLater maka pembeli mendapatkan barang yang diinginkan secara langsung.

Kemudian akan membayar cicilan pada layanan Shopee PayLater ini.

Syarat membuat akun Shopee PayLater:

Seperti yang sudah dituliskan di awal bahwa untuk dapat membuat akun dari layanan tersebut,para calon pengguna harus memenuhi persyaratan yang ada.

Halaman:

Editor: Alfanny Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x