Penyebab dan Solusi Cara Mengatasi Kamera WA Terzoom Jadi Eror Ngezoom yang Mengecil Segera Perbaiki

- 11 Juli 2021, 20:57 WIB
Ilustrasi penyebab dan solusi cara mengatasi kamera WA terzoom jadi eror ngezoom yang mengecil segera perbaiki
Ilustrasi penyebab dan solusi cara mengatasi kamera WA terzoom jadi eror ngezoom yang mengecil segera perbaiki /Pixabay/geralt/

Berikut cara mengatasi kamera WA terzoom jadi eror dan ngezoom sendiri:

1. Membersihkan memori perangkat cache

Pertama bisa coba bersihkan dulu memori pada perangkat HP Anda yang penuh.

Silakan menuju ke manajer aplikasi dan bisa langsung hapus data yang berupa cache yah, jangan data penting dokumen.

Perlu diketahui bahwa cache yang bersih di HP bisa mempengaruhi performa keseluruhan HP dengan berbagai aplikasi di dalamnya.

2. Menggunakan WA versi terbaru

Kedua, bisa coba upgrade di PlayStore aplikasi WA Anda supaya ganti menjadi versi terbaru.

Adanya pembaharuan tentu memunculkan inovasi baru dan dibuat untuk memanjakan pengguna.

Sehingga bisa coba cara kedua ini untuk mengatasi kamera WA zoom sendiri atau terzoom otomatis.

3. Mencopot dan memasang kembali WA

Halaman:

Editor: Hanisaul Khoiriyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x