Cara Beli Tiket KKN Di Desa Penari Diskon 50% Harga Rp26.000 Nonton di Bioskop CGV, Catat Jadwal Periode

- 2 Mei 2022, 06:16 WIB
Cara beli tiket KKN Di Desa Penari diskon 50% harga Rp26.000 nonton di bioskop CGV, catat jadwal periode
Cara beli tiket KKN Di Desa Penari diskon 50% harga Rp26.000 nonton di bioskop CGV, catat jadwal periode / BCA Mobile/Metro Lampung News/Rahmi Dwi Alyani

PR Metro Lampung News-- Hanya dengan bayar Rp26.000 kamu bisa mendapat promo tiket murah nonton film KKN Di Desa Penari 2022. Berikut cara beli tiket KKN Di Desa Penari diskon 50% harga Rp26.000 nonton di bioskop CGV, catat jadwal periode.

Sederet aktris dan aktor muda membintangi film KKN Di Desa Penari 2022 mulai dari Tissa Biani memerankan Nur, Adinda Thomas memerankan Widya.

Lalu ada Aghniny Haque memerankan tokoh Ayu, kemudian ada Calvin Jeremy memerankan Anton, serta Achmad Megantara yang memerankan Bima.

Beberapa poster dan juga trailer dan seputar film itu pun sudah diunggah di berbagai media sosial seperti IG Instagram, Twitter, Facebook, dan lainnya.

Hadirnya film tersebut pun memperoleh sambutan yang positif dari warganet.

Baca Juga: Cara Beli Tiket Film KKN di Desa Penari Dengan Aplikasi TIX ID

Hingga sebagian lain khawatir dan mempertanyakan apakah perilisan film tersebut akan kembali ditunda usai awalnya dijadwalkan meluncur pada 24 Februari lalu dan 19 Maret 2020.

Sinopsis Film KKN Di Desa Penari

Film KKN di Desa Penari bercerita tentang enam orang mahasiswa yang sedang melaksanakan KKN atau Kuliah Kerja Nyata di desa yang terpencil.

Halaman:

Editor: Lutfi Yulisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x